Cara Disable Control Panel di Start Menu/Komputer - Zamrudblog.blogspot.com. Control Panel merupakan tempat dimana kita dapat melakukan semua pengaturan PC/Laptop kita. dengan berbagai settingan yang dapat dilakukan, banyak pula yang dapat berubah, dan control panel ini ibaratkan ruang masinis, jika ada yang merubah tanpa sepengetahuan kita maka akan celakalah jadinya :D. Cara ini sekarang banyak dilakukan oleh warnet/tempat rental computer, karena ada saja orang yang iseng mengacak-acak settingan yang telah ada. lalu bagaimana cara Cara Disable Control Panel di Start Menu/Komputer? berikut tutorialnya.
Cara Disable Control Panel di Start Menu/Komputer :
Klik Start > Run > kemudian ketik gpedit.msc dan enter atau OK kemudian beberapa saat akan muncul Group Policy Editor seperti gambar di bawah ini
Klik Start > Run > kemudian ketik gpedit.msc dan enter atau OK kemudian beberapa saat akan muncul Group Policy Editor seperti gambar di bawah ini
Kemudian pada sisi sebelah kanan klik Kanan Trus Propertis Prohibit access to the Control Panel sehingga muncul seperti gambar di bawah ini.
Klik kanan properties dan akan muncul seperti gambar dibawah ini, lalu klik enabled.
0 komentar:
Posting Komentar